
PT Luna Boga Narayan (Jiwa Group), didirikan tahun 2015, bergerak di bidang Management of Food & Beverage Franchising. Telah bergabung empat brand yang bergerak di bawah management perusahaan dengan jumlah outlet melebihi 800 di seluruh Indonesia. Visi kami adalah menjadi perusahaan F&B yang dinamis dan menjadi perusahaan F&B dengan multi brand terbesar locally dan regionally. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Luna Boga Narayan (Jiwa Group).
Lowongan Kerja PT Luna Boga Narayan (Jiwa Group)
KULIAH SAMBIL KERJA UNTUK KARIR LEBIH BAIK
Whatsapp Website Telegram
Salam sukses! Semoga diberi keberkahan untuk kita. Pada hari ini admin akan menyampaikan info lowongan kerja buat teman-teman yang sedang mencari pekerjaan.
Mungkin informasi yang admin tulis pada hari ini bisa menjadi alternatif, Karena Saat ini PT Luna Boga Narayan (Jiwa Group) sedang membuka lowongan kerja dengan posisi dan kualifikasi sebagai berikut:
1. Inventory Control Staff
Requirement :
- A Bachelor degree in Accounting or any related field is a plus
- Experience matter but hardworking & persistent-person are very welcome
- Interest in F&B or Retail industry
- Operate Accurate, SAP, Microsoft Dynamics GP & Ms Office (Excel) is a plus
- Detail – Oriented person are someone that we’ve been looking for
- Understand about Stock Opname & Inventory Movement is a plus
- Have C-type License is a must
2. Tax Supervisor
Requirement :
- A Bachelor degree in Tax/Accounting is a plus
- Experience matter but hardworking & persistent-person are very welcome
- Interest in F&B or Retail industry
- Operate Accurate, e-SPT, e-BuPot, e-Faktur & Ms. Office (Excel) is a plus
- Understand PPh21, PPh23, PPh 4 (2), PPN, PBB1
- Detail-Oriented person are someone that we’ve been looking for
3. Technician Staff
Requirement :
- SMK/D3 Mechanical Engineering or related field is a plus
- Experiences matter but hardworking person is someone we’ve been looking for
- Interest in F&B or Retail industry
- Familiar with HVAC, Electricity, Plumbing & Kitchen Equipment
4. Finance AR Supervisor
Requirement :
- A Bachelor degree Accounting or Economics is a plus
- At least one year experience being an Finance AR Supervisor
- Operate MicrosoftGP Dynamics/SAP & Excel is a must
- Familiar with Journaling Accounting and PPH
- Have a strong data analytical skills (AR, FA, MDR, Report Avenue Sharing)
5. Copywriter
Requirement :
- A Bachelor degree in related field
- Experience matter but creative person is someone that we’ve been looking for
- Writing, Editing, Proofreading skills is a plus
- Familiar with SEO
- Online Content Strategy and Creation Knowledge needed
- Love to collaborate
Cara Melamar Pekerjaan di PT Luna Boga Narayan (Jiwa Group)
Jika berminat serta memenuhi apa yang sedang di butuhkan lowongan kerja di atas, silahkan kirimkan berkas lamaran melalui email :
Email : karir@jiwagroup.com
Jangan Lupa SHARE Informasi Lowongan Kerja Ini kepada semua Teman, Kawan, Kerabat sampai saudara kalian yang lagi membutuhkan pekerjaan pada tombol Share dibawah ini.
Perhatian!!
Segala proses recruitment diseluruh cabang PT Luna Boga Narayan (Jiwa Group) tidak membebankan maupun memungut biaya dalam bentuk apapun pada proses penerimaan karyawan baru.
Jika ada kandidat yang diminta untuk membayar sejumlah uang dalam proses recruitment, dapat dipastikan perihal tersebut merupakan penipuan dan kami tidak bertanggung jawab atas perihal tersebut!
Be the first to comment