Lowongan Kerja PT Sinar Mas Foresty

PT Sinar Mas Foresty adalah salah satu unit bisnis dari grup Sinarmas yang membawahi perusahaan-perusahaan penanaman hutan lainnya yang beroperasi di daerah Sumatera dan Kalimantan. Lowongan Kerja PT Sinar Mas Foresty.

Lowongan Kerja PT Sinar Mas Foresty

Salam sukses! Semoga diberi keberkahan untuk kita. Pada hari ini admin akan menyampaikan info lowongan kerja buat teman-teman yang sedang mencari pekerjaan.

Mungkin informasi yang admin tulis pada hari ini bisa menjadi alternatif, Karena Saat ini PT Sinar Mas Foresty sedang membuka lowongan kerja dengan posisi dan kualifikasi sebagai berikut:

1. Water Management Officer

Kualifikasi :

  • Pendidikan S1 Geodesi, Teknik Sipil, Kehutanan atau Perencanaan Wilayah
  • Memiliki pengalaman 2 tahun dibidang yang sama
  • Menguasai tata kelola Air dan melakukan perencanaan water management khususnya di Rawa/Wet Land & Dapat mengoperasikan alat survey pemetaan dan Arcgis
  • Melakukan root cause analysis untuk perancangan pengembangan insfrastructure water management
  • Bersedia ditempatkan diremote Area

2. Spv Infra Nursery

Kualifikasi :

  • Pendidikan S1 Elektro, S1 Teknik Mesin
  • Memililki pengalaman 2 tahun dibidang yang sama
  • Bersedia ditempatkan diremote Area

3. Paramedis

Kualifikasi :

  • Pendidikan S1/D3 Perawat
  • Memiliki pengalaman 2 tahun dibidang yang sama
  • Memiliki STR Aktif & Sertifikat Hiperkes dan Memiliki AK3 Umum
  • Bersedia ditempatkan diremote Area

4. Certification Officer

Kualifikasi :

  • Pendidikan S1 Kesehatan Masyarakat, Kehutanan & S1 Pertanian
  • Memiliki pengalaman 2 tahun dibidang yang sama
  • Memiliki AK3 Umum
  • Bersedia ditempatkan diremote Area

5. HCV Officer

Kualifikasi :

  • Memiliki pengalaman 2 tahun dibidang yang sama
  • Memiliki AK3 Umum
  • Bersedia ditempatkan diremote Area

Cara Melamar Pekerjaan di PT Sinar Mas Foresty

Bagi peserta yang ingin melamar dan memenuhi kriteria segera kirimkan berkas lamaran melalui email :

wahyudi.wahyudi2@sinarmasforestry.com

Jangan Lupa SHARE Informasi Lowongan Kerja Ini kepada semua Teman, Kawan, Kerabat sampai saudara kalian yang lagi membutuhkan pekerjaan pada tombol Share dibawah ini.

Perhatian!!

Segala proses recruitment diseluruh cabang PT Sinar Mas Foresty tidak membebankan maupun memungut biaya dalam bentuk apapun pada proses penerimaan karyawan baru.

Jika ada kandidat yang diminta untuk membayar sejumlah uang dalam proses recruitment, dapat dipastikan perihal tersebut merupakan penipuan dan kami tidak bertanggung jawab atas perihal tersebut!

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*