Lowongan Kerja PT Sokka Tama Fiber

PT Sokka Tama Fiber adalah salah satu perusahaan penyedia layanan infrastuktur jaringan fiber optik yang siap membantu dan bekerja sama dalam mendukung pencapaian target bisnis dari operator telekomunikasi seluler, Internet Service Provider dan pihak-pihak lainnya. Saat ini PT Sokka Tama Fiber sedang membuka lowongan kerja.

Lowongan Kerja PT Sokka Tama Fiber

Salam sukses! Semoga diberi keberkahan untuk kita. Pada hari ini admin akan menyampaikan info lowongan kerja buat teman-teman yang sedang mencari pekerjaan.

Mungkin informasi yang admin tulis pada hari ini bisa menjadi alternatif, Karena Saat ini PT Sokka Tama Fiber sedang membuka lowongan kerja dengan posisi dan kualifikasi sebagai berikut:

General Admin Staff

Kualifikasi :

  • Pendidikan S1/D3 semua jurusan
  • Memiliki pengalaman kurang lebih 1 Tahun di bidangnya lebih disukai
  • Teliti, cekatan, ulet dalam bekerja
  • Wajib memiliki kemampuan terkait microsoft office terutama word dan excel
  • Memiliki kemampuan administrasi yang baik
  • Memiliki background di perusahaan telekomunikasi menjadi nilai plus
  • Penempatan di Head Office Bekasi

Cara Melamar Pekerjaan di PT Sokka Tama Fiber

faisalfebrian@sokkafiber.com

Subjek : Admin Staff_Domisili

Jangan Lupa SHARE Informasi Lowongan Kerja Ini kepada semua Teman, Kawan, Kerabat sampai saudara kalian yang lagi membutuhkan pekerjaan pada tombol Share dibawah ini.

Perhatian!!

Segala proses recruitment diseluruh cabang PT Sokka Tama Fiber tidak membebankan maupun memungut biaya dalam bentuk apapun pada proses penerimaan karyawan baru.

Jika ada kandidat yang diminta untuk membayar sejumlah uang dalam proses recruitment, dapat dipastikan perihal tersebut merupakan penipuan dan kami tidak bertanggung jawab atas perihal tersebut!

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*